Kamis, 02 April 2015

Mengenal Lembar Kerja Microsoft Excel 2007

hai sobat saya akan share tentang lebih mendalam lagi microsoft excel. pertama format document untuk ekstensi excel sobat harus tahu yaitu .xlsx biasanya tiap file tersebut sering dikenal dengan istilah workbook. Dan di dalam workbook ini terdiri dari beberapa worksheet serta di dalam worksheet terdapat ribuan cell. dibawah ini adalah contoh lembar kerja document microsoft excel. maaf jika ternyata gambar ini sama di website atau blogger lain, karena saya mengambil di google dan menurut saya gambar dibawah ini mempunyai keterangan yang cukup mudah di pahami buat sobat-sobat.
berikut adalah fungsi dari keterangan gambar di atas :

KOMPONEN
FUNGSI
Office Button
Berisi Fungsi Sederhana dan Umum Microsoft Excel
Quick Accsess Toolbar
Fungsi-Fungsi yang sering digunakan biasanya berisis SAVE, UNDO dan REDO
Ribbon Tab
Berisi Fungsi-fungsi menu utama Microsoft Excel
Minimize
Berfungsi Untuk me-minimize(memperkecil) lembar kerja
Maximize
Berfungsi Untuk me-maximize(memperbesar) lembar kerja
Close
Berfungsi untuk menutup lembar kerja
Indikator Cell Aktif
Menunjukkan cell yang aktif
Nama Box
Menunjukkan nama cell yang aktif
Formula Bar
Berisi format formula yang terdapat pada suatu cell
Scrollbar Horizontal
Berfungsi untuk mengubah tampilan worksheet secara horizontal
Scrollbar Vertical
Berfungsi untuk mengubah tampilan worksheet secara vertical
Sheet Tab
Berisi beberapa worksheet yang terdapat dalam suatu lembar kerja
Page View Button
Untuk mengubah tampilan worksheet
Zoom Control
Berfungsi untuk mengubah control zoom(memperkecil / memperbesar) pada worksheet



Like the Post? Do share with your Friends.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

IconIconIconFollow Me on Pinterest

Blogger news